Beranda | Artikel
Anugerah Terindah dalam Hidup yang Tidak Kita Sadari Selama Ini – Syaikh Shalih Sindi #NasehatUlama
Kamis, 31 Agustus 2023

Salah satu anugerah yang paling agung
adalah beribadah kepada Allah dengan nama-nama dan sifat-sifat-Nya,
dengan seseorang merenungkan, menadaburi, dan memikirkan
makna-makna yang dikandungnya,

sehingga hatinya memperoleh rasa cinta, takut,
harap, dan tawakal kepada Allah, yang diperoleh
ketika dia mengetahui makna-makna dalam nama dan sifat Allah Subẖānahu wa Taʿālā.

====

مِنْ أَعْظَمِ النَّعِيمِ

التَّعَبُّدُ لِلهِ عَزَّ وَجَلَّ بِأَسْمَائِهِ وَصِفَاتِهِ

أَنْ يَتَأَمَّلَ وَيَتَدَبَّرَ وَيَتَفَكَّرَ الْإِنْسَانُ

فِي هَذِهِ الْمَعَانِي

وَيَكْتَسِبُ قَلْبُهُ مِنَ الْمَحَبَّةِ وَالْخَوْفِ

وَالرَّجَاءِ وَالتَّوَكُّلِ عَلَى اللهِ مَا يَكْتَسِبُ

إِذَا عَلِمَ مِنْ أَسْمَاءِ اللهِ سُبْحَانَهُ وَتَعَالَى وَصِفَاتِهِ مَعَالِمَ


Artikel asli: https://nasehat.net/anugerah-terindah-dalam-hidup-yang-tidak-kita-sadari-selama-ini-syaikh-shalih-sindi-nasehatulama/